MATERI PENJASKES RANGKAIAN SENAM LANTAI TANPA ALAT ( PENJASKES KELAS X )

.
.
RANGKAIAN SENAM LANTAI TANPA ALAT ( PENJASKES KELAS X )



Salah gerakan senam lantai tanpa alat, yaitu mengguling. mengguling (rolling) berarti bergerak sepanjang daerah tumpuan dengan memutarkan badan secara terus-menerus. Gerakan menggulingkan badan ini termasuk gerak lokomotif. gerak lokomotor yaitu, gerak dengan maksud memindahkan posisi ke seluruh tubuh ke tempat lain, baik ke depan, belakang, samping, atas, atau bawah. ada banyak jenis senam lantai yang tanpa menggunakan alat, misalnya guling depan, guling belakang, dan guling lenting.

1.Rangkaian Gerakan Guling Depan dan Lenting Tengkuk/Kepala
Cara melakukanya sebagai berikut :
   a. Melakukan guling depan dengan cepat
   b. Ketika posisi akhir guling tercapai, lanjutkan garakan ke depan dengan memeberikan loncatan           agak ke depan.
   c. Saat tangan dan kepala menumpu, segera lecutkan kaki dan mendarat dengan kedua kaki.

2. Rangkaian Guling Depan dan Handstand
Handstand berarti berdiri tegak dengan bertumpu menggunakan kedua tangan. sementara guling depan (forward roll) adalah gerakan menggulingkan tubuh ke depan. cara melakukanya sebagau berikut :
   a. Jongkoklah utnuk memulai gerakan guling depan
   b. Dari posisi akhir gerakan guling depan, letakkan kedua tangan di matras utnuk memulai gerakan       handstand
   c. Lakukan gerakan handstand sesaat dan pertahankan posisi hsndstand beberapa saat.

Baca juga :

.
.

Masukkan email untuk berlangganan artikel terbaru

0 Response to "MATERI PENJASKES RANGKAIAN SENAM LANTAI TANPA ALAT ( PENJASKES KELAS X )"

Posting Komentar